PN Singaraja Raih Peringkat 1 Dalam Kompetisi Tobelo
08 Mei 2019 oleh pnsingaraja
Ikatan Hakim Indonesia, selanjutnya disingkat IKAHI adalah merupakan organisasi profesi Hakim dari 4 (empat) lingkungan peradilan yaitu lingkungan Peradilan Umum, Peradilan Agama, Peradilan Tata Usaha Negara (TUN) dan Peradilan Militer.Ikatan Hakim Indonesia (IKAHI) lahir pada tanggal 20 Maret 1953, dan pada hari Rabu 20 Maret 2019, telah genap berusia 66 tahun. Dalam memperingati HUT IKAHI Ke 66 Pengadilan Tinggi Denpasar Menyelenggarakan KPT CUP, Pengadilan Negeri Singaraja Berhasil Meraih Peringkat 1 dalam Kompetisi Tobelo.
TAGS :